Kip Kuliah adalah bantuan biaya pendidikan yang diberikan pada mahasiswa baru yang tidak mampu secara ekonomi dan berpotensi akademik baik. Proses perekrutan KIP Kuliah dimulai sebelum pendaftaran seleksi masuk perguruan tinggi.
KIP Kuliah memberikan fasilitas kepada penerima program ini sebagai berikut :
Bantuan biaya hidup diberikan setiap bulan atau maksimal 3 bulan didepan kepada penerima.
Persyarataan pendaftaran program KIP Kuliah sebagai berikut :
Beasiswa Peningkatan Prestasi Akademik (PPA) diberikan kepada mahasiswa yang berprestasi secara akademik dan diberikan selama 1 (satu) tahun anggaran. Berikut syarat dan informasi selengkapnya. Klik disini. (Deadline 30 Juni 2022)
Beasiswa Tahfiz Al-Qur’an merupakan program beasiswa yang ditujukan bagi mahasiswa penghafal Al-Qur’an di Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI) dalam lingkungan Kemenag. Tujuannya untuk mengapresiasi, memotivasi, dan meningkatkan kualitas akademik mahasiswa penghafal Al-Qur’an.
Beasiswa Peningkatan Prestasi Akademik (PPA) diberikan kepada mahasiswa yang berprestasi secara akademik dan diberikan selama 1 (satu) tahun anggaran. Berikut syarat dan informasi selengkapnya. Klik disini. (Deadline 30 Juni 2022)
Penawaran beasiswa Yatim atau Yatim Piatu untuk calon mahasiswa Program Studi Perbandingan Mazhab dan Hukum Tata Negara Sekolah Tinggi Ilmu Syari’ah Darussalam Bermi Lombok Barat, dengan ketentuan berikut :
Donwload pdf di sini